Kategori Berita

Audiensi Bawaslu: Pengawalan Pemilu 2024

Senin, 16 Januari 2023 – Departemen Politik dan Pemerintahan menerima audiensi dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Daerah Istimewa Yogyakarta. Audiensi berlangsung pada Senin, 16 Januari 2023 di Departemen. Dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh Ketua dan Anggota Bawaslu DIY meliputi Sutrisnowati, SH., MH.,…

Pelaksanaan Seleksi Kaur Danarta Kalurahan Patalan

Yogyakarta – Pada Selasa 6 Desember 2022, Pemerintah Kalurahan Patalan melalui Panitia Pengisian Pamong Kalurahan Patalan, Kapanewon Jetis, Kabupaten Bantul bekerjasama dengan Departemen Politik dan Pemerintahan (DPP), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIPOL), Universitas Gadjah Mada (UGM) melaksanakan ujian…